Thursday, 27 September 2018

Sering Mual, Apakah Tanda Kehamilan?

Jangan lupa membaca artikel tentang bisnis di > Informasi bisnis terbaik 2020.

Selamat malam dokter.,nama sy lestari (30th)

Saya melakukan hubungan intim pd saat masa subur yaitu tgl 7 feb 16.,dan di bulan maret saya haid tgl 23 maret 2016 dan hanya 2 hari (biasanya 5hr).,dan sekarang sy mengalami yg namanya mual.,perut kram perut serasa penuh tp saya hanya merasakan setiap sore hingga mlm setiap hari.

Apakah ini tanda kehamilan.???apakah tes kehamilan bisa dilakukan sebelum datang waktu haid berikutnya (tgl 22 april 16).???

Atas penjelasannya sy ucapkan terima kasih.


Ditulis oleh lestari


Jawaban Bidanku.com


Dear Bunda Lestari,

Ohh sebelumnya kita bukan dokter yah bun, tapi bidan 🙂

Gejala yang di rasakan bunda memang seperti tanda kehamilan, namun tentu harus dilakukan tes kehamilan untuk memastikannya. silahkan lakukan test kehamilan sedini mungkin, kemudian untuk lebih memastikan hasilnya bisa di ulang 2 minggu kemudian. jika menggunakan testpack, untuk lebih presisi hasilnya, usahakan lakukan test hamil di pagi hari sesaat bangun tidur, ketika urine masih terkonsentrasi.

Untuk menambah pengetahuan mengenai test kehamilan, tidak salahnya bunda bisa baca artikel kami berikut:


Mengenal Test Kehamilan




Selain sebagai media informasi kesehatan, kami juga berbagi artikel terkait bisnis.

No comments:

Post a Comment

Kenapa warga rohingya diusir dari negaranya

  Warga Rohingya telah mengalami pengusiran dan diskriminasi di Myanmar selama beberapa dekade. Konflik terhadap etnis Rohingya bersumber da...